Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Kejadian 2:25

2:25 Mereka keduanya telanjang, manusia dan isterinya itu, tetapi mereka tidak merasa malu.

Kejadian 9:20

9:20 Nuh menjadi petani; dialah yang mula-mula membuat kebun anggur.

Kejadian 11:32

11:32 Umur Terah ada dua ratus lima tahun; lalu ia mati di Haran.

Kejadian 27:24

27:24 tetapi ia masih bertanya: "Benarkah engkau ini anakku Esau?" Jawabnya: "Ya!"

Kejadian 28:7

28:7 dan bahwa Yakub mendengarkan perkataan ayah dan ibunya, dan pergi ke Padan-Aram,

Kejadian 28:19

28:19 Ia menamai tempat itu Betel; dahulu nama kota itu Lus.

Kejadian 30:5

30:5 Bilha mengandung, lalu melahirkan seorang anak laki-laki bagi Yakub.

Kejadian 38:4

38:4 Sesudah itu perempuan itu mengandung lagi, lalu melahirkan seorang anak laki-laki dan menamai anak itu Onan.

Kejadian 48:8

48:8 Ketika Israel melihat anak-anak Yusuf itu, bertanyalah ia: "Siapakah ini?"

Full Life: BETEL.

Nas : Kej 28:19

"Betel" berarti "rumah Allah" dan dapat melambangkan setiap tempat di mana Allah hadir secara khusus.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Kej 2:25 9:20 11:32 27:24 28:7 28:19 30:5 38:4 48:8
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)